Membuka lembaran kegiatan FPSI di tahun 2021, sebuah Inter Salon GPA yang sukses besar di tahun 2018, kini hadir dengan kategori baru yang menyegarkan, berikut adalah informasi 2nd GPA Photosalon 2021; KATEGORI A. Nature (Color) Dalam jenis foto nature obyek utamanya adalah benda dan makhluk hidup alami (natural) seperti hewan, tumbuhan, gunung, hutan dan lain-lain. […]